Halo semua, jumpa lagi di Situs FR-ACADEMY, situs untuk saling berbagi tentang teknologi, terutama di Bahasa Pemrograman, dan dunia Desain.
dibeberapa hari yang lalu kita sudah pernah membahas bagaimana “cara install Deep Linux menjadi Dual Boot”, ada juga “install Web Server XAMPP“, selanjutnya “Install Composer” untuk pendukung Teman-teman Belajar Framework Seperti Laravel, CI,dll. dan aplikas-aplikasi Penunjang teman-teman dalam Belajar Bahasa Pemrograman di Linux.
na kali ini kita akan membahas bagaimana cara Install LAMP di Deep Linux atau Linux Keturunan Debian lainnya. cara installnya cukup mudah dan tidak membutuhkan waktu yang lama.
LAMP adalah kepanjangan dari L=Linux, A=Apache, M=Mysql dan Sekarang jd MariaDB ,P adalah PHP dan Perl. mungkin tidak perlu dijelaskan ya, karena Sedikit penjelasan sudah dijelaskan di
“install Web Server XAMPP“.
3. selanjutnya ketikkan
sudo apt-get update lalu ENTER
sudo apt-get install Apache2 php5 mariadb-server lalu ENTER
4. jika muncul pertanyaan silahkan ketikkan Y dan Enter. dan tunggu hingga proses download Paket dan instalasi Apache, php, marida DB selesai.
5. Muncul pertanyaan seperti gambar dibawah ini, tekan Enter aja atau klik OK
6. jika proses download dan install sudah berhenti, atau menampilkan pesan seperti gambar dibaawah ini, berarti menandakan proses installasi sudah selesai
7. untuk membuktikan apakah Web Server sudah berhasil diinstall, teman-teman bisa buka web browser lalu Ketikkan http://localhost
Gambar diatas, menandakan Web Server sudah berhasil di install, teman-teman bisa menyimpan File atau Membuat projek web dan disimpan pada folder /var/www/html
8. untuk memeriksa apakah Mardia DB / Mysql sudah berjalan, silahkan ketikkan perintah dibawah ini
sudo mysql -u root lalu ENTER
gambar diatas, menandakan Maria DB sudah berjalan dengan baik, Tetapi jika database diakses dengan cara atas, mungkin cukup menyulitkan ya.
ada cara yang lebih mudah, dan teman-teman pasti sudah terbiasa, caranya kita bisa tambahkan PHPMyAdmin
1.untuk meng install Phpmyadmin silahkan ketikkan perintah dibawah ini
sudo apt-get install phpmyadmin lalu ENTER
2. tunggu beberapa saat hingga muncul pertanyaan seperti gambar dibawah ini. jawab OK
3. selanjutnya masukkan Password server Database, sesuai dengan keinginan teman-teman. jika sudah pilij OK dan Enter
4. selanjutnya masukkan lagi password yang sama, jika sudah klik OK dan enter.
5. dan tunggu hingga proses Install phpmyadmin selesai
6. untuk menjalankan PHPmyadmin, teman-teman bisa buka Web Browser lalu ketikkan http://localhost/phpmyadmin atau buka Launcher lalu cari phpmyadmin. dan hasilnya seperti gambar dibawah ini.
ada beberapa teman mengeluhkan, setelah install phpmyadmin muncul Error
“The mysqli extension is missing. Please check your PHP configuration. See our documentation for more information.”
mungkin teman-teman net ada yang mengalami seperti ini juga, disini saya coba kasih solusinya.
1.silahkan buka terminal lalu ketikkan
sudo apt-get install php5-mysql lalu ENTER
2. jika ada pertanyaan jawab Y. dan tunggu hingga proses instalasi selesai
selanjutnya silahkan restart service apache2 dengan cara ketikkan
sudo /etc/init.d/apache2 restart lalu ENTER
jika sudah, silahkan buka kembali http://localhost/phpmyadmin dan lihat hasilnya
ok sampai disitu, silahkan dicoba dan semoga sukses.
Supported by CV. FR-SYSTEM | FRWEBHOST © 2019
Informasi Lengkap Hubungi 081271245514
Mau dapat ilmu-ilmu baru dari FR-ACADEMY?
Yuk kakak ganteng n cantik isi formulir ini.
kamu akan mendapat Ilmu baru yang akan dikirim ke emailmu
setiap ada update dari situs ini
GRATIS
Terima Kasih Kakak, Subscribe telah Berhasil
There was an error while trying to send your request. Please try again.